Modem AHA

Modem AHA

AHA Modem
Modem AHA merupakan salah satu vendor modem yang konsumennya tersebar di seluruh Indonesia. Ada beberapa tipe dari modem AHA yang masing-masing memiliki kelebihan dan keunggulan tersendiri sesuai dengan kebutuhan saat ini. Walaupun modem AHA tergolong harganya lebih tinggi dibandingkan dengan jenis modem GSM, akan tetapi kualitasnya sangat sesuai dengan harganya.

Modem AHA termasuk modem multifungsi, karena hanya dengan menggunakan satu modem saja, anda dapat melakukan aktifitas browsing sambil mendengarkan musik atau bahkan anda bisa mengirim pesan singkat atau sms pada saat yang bersamaan dengan waktu browsing tanpa menggunakan handphone anda. Ada tiga modem AHA yang resmi dan merupakan produk modem AHA unggulan dari vendor AHA.

Produk Unggulan terbaru Modem AHA diantaranya modem Huawei EC 167, modem Olive VME 110, dan modem AHA Vibe. Ketiga modem AHA tersebut memiliki spesifikasi dan kemampuan atau kapasitas yang berbeda-beda.

Untuk Modem AHA Olive VME 110 dilengkapi dengan USB Flash Disk kapasitas 8 GB, compatible untuk Windows (2000, XP, Vista, Windows 7), Mac O / S, Linux. Pada Modem AHA Huawei EC 167 support untuk Windows 2000, XP, Vista, Windows 7, Mac: O/S dan Linux dilengkapi Swivel plug (untuk memaksimalkan sinyal dan kenyamanan dalam penggunaan pada desktop, laptop , netbook, notebook, router dan perangkat lainnya).

Untuk lebih jelasnya mengenai spesifikasi lengkap dari Modem AHA, berikut uraiannya:
Modem AHA Huawei EC 167
  • Support Windows 2000, XP, Vista, Windows 7
  • Mac: O/S
  • Linux
  • Teknologi EVDO Rev. A
  • PLUG & PLAY
  • Download hingga 3,1 Mbps & upload up to 1,8 Mbps (di jaringan EVDO Rev A)
  • RUIM Card.
  • Slot Micro SD
  • Internet & SMS di komputer.
  • Swivel plug (memaksimalkan sinyal dan kenyamanan penggunaan desktop, laptop , netbook, notebook, router/perangkat lainnya.
  • Harga Modem AHA Huawei EC 167 : Rp 475.000
Modem AHA Olive VME 110
  • Modem AHA Olive VME 110, dilengkapi dengan USB Flash Disk kapasitas 8 GB.
  • Size: Length 27 mm, width 9.9 mm, 86 mm Height, Weight 135 grams.
  • Network and CDMA 2000 1 × EVDO Rev. A
  • Compatible: Windows (2000, XP, Vista, Windows 7), Mac O / S, Linux.
  • Plug & Play
  • Download up to 3.1 Mbps and upload up to 1.8 Mbps (EVDO Rev A network)
  • Internet & SMS directly from your computer
  • RUIM Card.
  • Micro SD Slot
  • Swivel plug : untuk memaksimalkan sinyal dan kenyamanan dalam penggunaan pada desktop, laptop , netbook, notebook, router/perangkat lainnya.
  • Harga Modem AHA Olive VME 110 : Rp 499.000
Modem AHA Vibe
  • Plug & Play untuk Windows & Mac
  • RUIM Supported
  • CDMA 2000-1x EVDO 800MHz
  • Download maks. 3.1 Mbps
  • Upload maks. 1.8 Mbps
  • USB Flash disk
  • Radio FM
  • mp3 player
  • dictaphone
  • Strereo headset
  • Gratis internet selama 30 hari (kecepatan hingga 3,1 Mbps)
  • Gratis download lagu tak terbatas via AHA Vibe music downloader
  • Harga Modem AHA Vibe : Rp 699.000
Untuk modem AHA Vibe, mampu mendownload hingga kecepatan 3,1 Mbps. Bukan cuma sebagai modem, modem AHA Vibe juga dapat berfungsi sebagai radio FM, player MP3, dan Dictaphone alias perekam suara digital.

Demikian info mengenai Modem AHA, semoga bermanfaat. Baca juga uraian tentang Vandroid S5F dan Fungsi dari sebuah Laptop, terima kasih.

0 komentar:

Posting Komentar